Kota Jantho – Sejumlah Alat Kelengkapan Dewan (AKD) Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Besar, telah siap untuk bekerja seperti Fraksi-Fraksi, Badan Musyawarah (Banmus) Badan Kehormatan Dewan (BKD) dan Badan Anggaran (Banggar).
Seluruhnya merupakan Alat Kelengkapan Dewan dalam sebuah parlemen baik tingkat Pusat maupun hingga ke tingkat Kabupaten /Kota (Tingkat II).
Badan Anggaran tersebut memiliki tugas yang cukup berat dan di posisi yang cukup stretegis dalam sebuah perjalanan pemerintah dalam sebuah daerah, mengapa tidak Banggarlah yang menjadi pengendali utama dalam soal penganggaran di setiap tahun berjalan.
Wewenangnya adalah memastikan pejabat anggaran pendapatan dan belanja Kabupaten (APBK) transparansi dan akunatbilitas , tepat sasaran dengan memeprhatikan skala prioritas pembangunan dan fiskal daerah.
Sementara badan Anggaran (Banggar) yang cukup stretegis dalam penganggaran oleh pemerintah daerah setiap tahun, dimulai dari perencanaan hingga tahapan pelaksanaannya.
Banggar juga dibentuk oleh Anggota Dewan pada awal masa jabatan dengan keanggotaan terusul dari masing-masing fraksi maksimal setengah dari jumlah anggota dewan yang ada.
Badan Anggaran (Banggar) juga mendapat Komposisi keanggotaannya sebanyak seper dua jumlah anggota Dewan dalam periode berjalan. Lalu di Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Besar periode 2024-2029, siapa saja yang mendapat tugas di Bangar tersebut ? mari kita simak !
Berikut Pimpinan dan Anggota Badan Anggaran DPRK Aceh Besar periode 2024-2029
- Ketua Abdul Muchti, A Md
- Wakil Ketua Naisabur
- Wakil ketua Muhsin, S Si
- Sekteraris Fata Muhammad S.Pd I, MM
- Anggota Andri Kusmayadi S.I.P
- Anggota Bakhtiar , ST, M.Si
- Anggota Rahmat Aulia S.Pd I
- Anggota Ridha Hidayatullah SH I, MH
- Anggota Putri Nazarah, SE
- Anggota Apriono, ST
- Anggota H Syahrizal, S.Kom
- Anggota Mursalin ,SH I
- Anggota Zulfikar Aziz, SE
- Anggota Zulfikar SH, M Kn
- Anggota Firdaus ,SE, MM
- Anggota Wiki Novinadi
- Anggota Khairuddin, SE
- Anggota Darmansyah
- Anggota A Sabur, S.Sos I
- Anggota Firdaus Armia





